Salah satu penunjang dalam memperbanyak
Ibadah itu adalah Kiab suci Al-quran. Pada jaman serba high digital saat
ini, al-Qur’an digital sudah lumrah dipakai untuk beribadah kepada-Nya.
Termasuk aplikasi Qur’an untuk BlackBerry. Jika anda belum memiliki
aplikasi free Qur’an For BlackBerry ini, berikut review dan pada akhir
tulisan ini ada link downloadnya.
Aplikasi karya anak negeri bikinan developer 7Langit Merupakan aplikasi Qur’an untuk BlackBerry anda. dan yang paling penting dari aplikasi ini karena free alias gratis.
Adapun kelebihanya antara lain:
- Besar aplikasi tidak sampai 100Kb.
- Anda tidak harus mendownload font Arabic.
- Sumber Arabic berasal dari Tanzil Project v1.0.2 yang telah terverifikasi.
- Disediakan pilihan untuk menampilkan
atau tidak menampilkan terjemahan dalam Bahasa Indonesia (sumber
terjemah Departemen Agama Republik Indonesia)
- Disediakan fitur untuk memilih Surat dan Ayat.
- Menyimpan dan menampilkan Bookmark Surat dan Ayat.
- Dukungan untuk type Blackberry sentuh (Storm) untuk operasi swipe gesture.
- Pengguna dapat melanjutkan untuk ayat
berikutnya dengan menekan tombol N (next), atau pengguna dapat melihat
kembali Ayat sebelumnya dengan menekan tombol P (previous).
Adapun Kekurangan adalah :
- Aplikasi Quran adalah aplikasi online yang hanya berjalan jika Anda menggunakan layanan BlackBerry Service (BIS/BES) aktif.
Cara Download
Download aplikasi Quran dari Appworld di
desktop browser atau langsung ketik keyword ‘Quran’ langsung dari
aplikasi Appworld di Blackberry Anda. link dowloadnya: